Daur Ulang Kertas di Lampung
Jenis-Jenis Kertas yang Dapat Di Daur Ulang
Kertas Folio
Merupakan kertas yang di gunakan untuk menulis surat panjang atau laporan. Kertas tersebut memiliki ukuran 21,6 cm x 33 cm, di sebut juga HVS panjang atau F4 atau HVS folio karena pada sampul kertas tersebut bertuliskan HVS F4.
kertas HVS
Adalah kertas yang memiliki ketebalan mulai 58, 60, 70, 80, 100 gr yang di gunakan untuk menulis surat atau laporan-laporan yang sifatnya resmi dan memiliki ukuran 65 x 100 cm dan 79 x 109 cm.
Koran Bekas
Yaitu koran yang sudah tidak di gunakan atau tidak di baca lagi. Koran bekas dapat di manfaatkan dan di olah menjadi suatu barang yang dapat di gunakan kembali.
Majalah
Merupakan sebagai kumpulan berita, artikel, cerita, iklan yang di cetak dalam lembaran kertas ukuran kuarto dan di jilid dalam bentuk buku, yang di terbitkan secara berkala. Sedangkan yang di maksud dengan majalah serail yaitu , majalah yang di terbitkan seminggu sekali, dua minggu sekali atau sebulan sekali.
Majalah merupakan salah jenis dari media massa, majalah terdiri dari sekumpulan kertas cetakan yang di satukan. Tulisan-tulisan di dalam majalah di buat bukan oleh tulisan tangan, namun oleh suatu mesin cetak. Tidak ada ketentuan baku dalam penyusunan isi sebuah majalah
Kertas Koran
Adalah kertas khusus untuk surat kabar, bahan bakunya sebagian besar terdiri atas pulp kayu mekanik, sebagian kecil terdiri atas pulp kimia.
Kardus
Merupakan sebuah karton yang mudah di sobek, di gunakan sebagai pembawa atau pembungkus sesuatu. Seperti minuman gelas seperti aqua, atau pembungkus alat elektronik seperti kulkas ataupun Tv. dan sebagai tambahan, kardus akan di buang apabila tidak di perlukan.
Tujuan Daur Ulang dan Pemanfaatan Daur Ulang
- Mengurangi sumber daya alam sehingga kelangsungan hidup juga tetap stabil.
- Mengurangi jumlah limbah baru sehingga akan dapat mengurangi kerusakan lingkungan dan juga pencemaran.
- Mendapatkan barang baru yang dapat untuk di jual sehingga menghasilkan atau juga menambah pendapatan.
- Melestarikan kehidupan makhluk .
- Menjaga keseimbangan ekosistem makhluk hidup
- Mengurangi sampah atau juga limbah anorganik
Daur Ulang Kertas di Lampung
PT. POLA PULPINDO MANTAP
Perusahaan yang bergerak di industri pengelolaan daur ulang kertas.